ZONA BUSER | SOPPENG -Ketua Ikatan Wartawan Online IWO Kabupaten Soppeng Andi Mul Makmun membesuk Kamaruddin di RSUD Latemmamala Soppeng Kamis (20/12/22 )siang.
Kamaruddin salah satu pimpinan redaksi media Jelajahindonesia.id dan merupakan juga Wakil Ketua IWO Soppeng
Diketahui Wakil ketua IWO Soppeng ini dirawat di ruang Perawatan Jantung di Lantai dua RSUD Soppeng karena gejalah Jantung
Saat menjenguk Wakil Ketua IWO, Ketua PD IWO Soppeng didampingi anggota IWO mengatakan:
"Bahwa dirinya menjenguk rekan IWO yang sakit adalah salah satu bentuk perhatian sekaligus memberikan semangat agar cepat sembuh.
“Selain itu merupakan program kerja Pewarta IWO Soppeng bila ada wartawan yang sakit, maka kita jenguk,” kata Andi Makmun.**)
0 Komentar