ZONA BUSER | SOPPENG-Personil Koramil 1423-02/Marioriawa bersama warga nampak kompak bahu membahu saling bekerjasama membersihkan saluran air dipemukiman warga Lingk. Madining Kel. Attang Salo Kec. Marioriawa yang dipimpin langsung Ws. Danramil 1423-02/Marioriawa, Jumat 4/10
Adapun sasaran kegiatan Pembersihan Saluran Air sepanjang 150 meter. Di sela-sela kegiatan Ws. Danramil 1423-02/Marioriawa. mengatakan “Sikap peduli terhadap kebersihan lingkungan penting kita tumbuh kembangkan di masyarakat, karena kebersihan merupakan faktor utama mendapatkan hidup sehat, dan mencerminkan kepribadian masyarakat, ”ujarnya.
Upaya-upaya pembersihan lingkungan dan saluran air di saat musim penghujan sangat dibutuhkan masyarakat untuk antisipasi terjadinya banjir dan penyebaran penyakit. Jelasnya. Dengan dilaksanakannya kerja bakti
Warga menyampaikan terima kasih kepada TNI yang sudah hadir dan menjadi promotor dalam kerja bakti pembersihan saluran air dan bahu jalan**)
0 Komentar